PERAN GURU PENGGERAK DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA BELAJAR DI SDN SENGON 01 KABUPATEN BATANG

Penulis

  • Nur Alim Assidiq SDN Sengon 01

DOI:

https://doi.org/10.55686/ristek.v8i2.156

Kata Kunci:

Guru Penggerak, Kurikulum, Kurikulum Merdeka

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peran guru penggerak dalam implementasi Kurikulum Merdeka Belajar di SDN Sengon 01. Kurikulum ini mengubah paradigma pembelajaran menuju model inklusif yang fokus pada pengembangan potensi peserta didik. Guru penggerak dihadapkan pada tantangan dan peluang dalam mendukung perubahan ini. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan fenomenologi, melibatkan kepala sekolah dan guru penggerak sebagai sumber data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru penggerak berperan sebagai pengerak komunitas belajar, agen perubahan, wadah diskusi dan kolaborasi, menciptakan suasana pembelajaran yang menyenangkan, selalu mengembangkan diri, dan sebagai motivator.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

D. Nur et al., “PROFIL PELAJAR PANCASILA SEBAGAI UPAYA DALAM MEMBENTUK KARAKTER MASYARAKAT GLOBAL,” Journal Visipena, vol. 14, no. 1, pp. 14–28, 2023, [Online]. Available: https://ejournal.bbg.ac.id/visipena

L. Susanti, Eva Handriyantini, and Amir Hamzah, Guru Kreatif Inovatif Era Merdeka Belajar. Yogyakarta: Andi, 2023.

Edimulyasa, Menjadi Guru Penggerak Merdeka Belajar. Jakarta: PT Bumi Aksara, 2021.

D. Rahmadayanti and A. Hartoyo, “Potret Kurikulum Merdeka, Wujud Merdeka Belajar di Sekolah Dasar,” Jurnal Basicedu, vol. 6, no. 4, pp. 7174–7187, Jun. 2022, doi: 10.31004/basicedu.v6i4.3431.

Angga, Asep Herry Hernawan, and Tita Mulyati, “Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM) di Sekolah Dasar dalam Mengembangkan Profil Pelajar Pancasila,” Jurnal Elementaria Edukasia, vol. 6, no. 3, pp. 1290–1299, Sep. 2023, doi: 10.31949/jee.v6i3.6107.

D. Q. Umi and Hermanto, “Peran Guru Penggerak Dalam Penguatan Profil Pelajar Pancasila Sebagai Ketahanan Pendidikan Karakter Abad 21,” Jurnal Ketahanan Nasional, vol. 28, no. 3, Dec. 2022, doi: 10.22146/jkn.71741.

S. A. dkk Sugiyarta, “Identifikasi kemampuan Guru Sebagai Guru Penggerak di Karesidenan Semarang,” Jurnal Profesi Keguruan, vol. 6, no. 2, pp. 1–7, 2020.

Surahman, Readha Rahma, and dkk, “Peran Guru Penggerak dalam Pendidikan Merdeka Belajar di Kubu Raya,” Jurnal Pendidikan Indonesia, vol. 3, no. 4, pp. 1–12, 2022.

H. Triyana, T. Nurdin, and N. Nawir, “PENGEMBANGAN KOMPETENSI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM MELALUI FORUM GURU DI KABUPATEN GOWA COMPETENCY DEVELOPMENT OF ISLAMIC RELIGIOUS EDUCATION TEACHERS THROUGH TEACHER FORUM IN GOWA DISTRICT,” Educations, vol. 9, no. 2, pp. 1–9, 2023, Accessed: Dec. 06, 2023. [Online]. Available: https://doi.org/10.31969/educandum.v9i2.1251

A. A. Saeful, “PENGEMBANGAN SIKAP PROFESIONALISME GURU MEMLALUI KINERJA GURU PADA SATUAN PENDIDIKAN MTS NEGERI 1 SERANG,” Andragogi: Jurnal Pendidikan Islam dan Manajemen Pendidikan Islam, vol. 1, no. 3, pp. 418–440, Dec. 2019, doi: 10.36671/andragogi.v1i3.66.

N. M. Hamzah B. Uno, Belajar dengan pendekatan PAILKEM: pembelajaran aktif, inovatif, lingkungan, kreatif, efektif, menarik. Bumi Aksara, 22AD.

C. Z. Fitriyah, R. P. Wardani, and A. Rofiq, “KEMAMPUAN GURU PENGGERAK DALAM PROGRAM MERDEKA BELAJAR DI DAERAH JEMBER,” Jurnal Scholarly Of Elementary School, vol. 3, no. 1, pp. 1–6, 2023.

Unduhan

Diterbitkan

30-06-2024

Cara Mengutip

Assidiq, N. A. (2024). PERAN GURU PENGGERAK DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA BELAJAR DI SDN SENGON 01 KABUPATEN BATANG. RISTEK : Jurnal Riset, Inovasi Dan Teknologi Kabupaten Batang, 8(2), 15–22. https://doi.org/10.55686/ristek.v8i2.156